Saturday, March 26, 2011

CINTA

CINTA ADALAH KELUH KESAH MANUSIA YANG TERASING
“ Sebuah Essai untuk Kawan-Kawan yang Berjuang guna Kemenangan Kelas Proletar”
……………Azmir zahara……........
---------------------------------------------
PESTA TELAH USAI 
Di negeri seberang
Kau tabur cahaya
Diiringi alunan seruling
Mendekat mencoba merapat
Dua hati yang mulai berdansa
Langkah demi langkah sajikan gerakan
Mencoba lebih mendalam
Semua hilang ingatan
Pesta telah usai
Disini bukan tempatnya
Cacian sejarah yang kelam
Membuat binasa
-----------------------------------------------------------------
Bentuk-bentuk perlawanan dalam sejarah peradaban umat manusia, bentuk protes terhadap kekuasaan dengan dogma yang menindas. Bentuk bentuk perlawan selalu berkembang dengan metodenya, Heraclitos filsuf yunani mengatakan bahwa tidak ada sesuatu hal yang tetap, semua mengalimi perubahan (panthe rai). Sejarah peradaban manusia selalu berkembang. Perlawanan pertama dalam sejarah filsafat barat adalah menentang mite-mite dan dogma oleh filsuf yunani. Hancurnya dinansti dewa-dewa digantikan oleh kekuatan manusia yang mempunyai rasio. Rasio mempunyai tempat tertinggi didalam dinamika filsafat yunani. Terbebasnya manusia dari belunggu mite-mite dan dogma, membuat manusia sebagai manusia yang bebas, dia hanya dibatasi oleh rasio-nya sendiri.
Lihat SMI Semarang Office di peta yang lebih besar